Tari Karonsih ini biasanya diperagakan pada acara resepsi pernikahan, sebagai lambang cinta kasih kedua mempelai, bagaikan percintaannya antara Dyah Sekartaji dengan Panji Asmara Bangun.
Iringan gending tari karonsih ini diawali dengan Ketawang Pangkur Ngrenas kemudian dilanjutkan Ketawang Kinanthi Sandhung dan diakhiri Ladrang Sigramangsah. Untuk mendownload gendingnya ada disini, atau langsung kesini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentar Anda, sumbangsih Blog saya...